Saatnya PT Gunakan Materi Kuliah Digital

DENPASAR – Perguruan Tinggi di Indonesia diminta agar mengembangkan metode perkuliah lebih inovatif menggunakan media digital, teknologi virtual realty (VR), augmented realty (AR), and artificial intelegence (AI) di era Revolusi Industri 4.0. Penggunaan metode perkuliahan yang lebih inovatif diyakini mampu mendongkrak daya serap mahasiswa terhadap materi kuliah. “Saya rasa perguruan tinggi harus melakukannya, kalau kita […]